
Judul : Puisi Medium Komunikasi dalam Pembelajaran
Penulis : Wardjito Soeharso
Cetakan : I, Desember 2014
Penerbit : Azzagrafika
Jumlah halaman : xii + 176 Halaman
ISBN : 978-602-1048-02-3
Ada yang menarik dengan antologi puisi kali ini. Berbeda dengan kilasan antologi puisi lainnya yang sedang merebak di jagad kesusastraan Indonesia, antologi puisi ini memiliki keunikan tersendiri dengan adanya catatan pengantar yang bahasanya bisa dikategorikan...