9.28.2015

FABEL AESOP #7: SERIGALA BERBUSANA DOMBA




PADA SUATU MASA, seekor serigala memutuskan untuk menyamarkan penampilannya demi kemudahan dalam mencari makanan. Mengenakan kulit domba, ia merumput dengan kawanan domba, berusaha menipu gembala dengan busana yang dipakainya. Pada sore hari ia terkunci oleh gembala di kandang domba; gerbang ditutup, dan seluruh akses masuk telah disusun seaman mungkin. Tapi gembala itu kembali ke kandang domba pada malam hari untuk mendapatkan daging sebagai persediaan makanan di hari berikutnya. Naas, ia keliru. Gembala itu terjebak dengan seekor serigala bukan seekor domba, dan kemudian membunuh gembala itu seketika.  Celaka yang mencari. Celaka pula yang menemukan.



*Dialihbahasakan oleh Ganjar Sudibyo setelah diterjemahkan ke dalam bahasa inggris oleh George Fyler Townsend. Sumber cerita: The Pennsylvania State University (for the source electronic book file version). ISBN 978-1-4340-0146-7. Sumber gambar: screenshoot youtube.com



0 pembaca kata berbicara:

Posting Komentar

silakan rawat benih ini